Lawrensium (103Lr) adalah sebuah unsur sintetis, dan dengan demikian berat atom standarnya tidak dapat diberikan. Seperti semua unsur sintetis lainnya, ia tidak memiliki satu pun isotop stabil. Isotop lawrensium pertama yang dibuat adalah 258Lr pada tahun 1961. Ada empat belas isotop lawrensium yang diketahui, dari 251Lr hingga 266Lr, dan 1 isomer (253mLr). Isotop lawrensium yang diketahui berumur paling panjang adalah 266Lr dengan waktu paruh 11 jam.
- ^ http://flerovlab.jinr.ru/she-factory-first-experiment/